Minggu, 21 Agustus 2016

6 Tips Lulus Ujian Nasional

Kali ini saya akan membahas cara agar lulus Ujian Nasional (UN) dengan sangat amat mudah.Sebelumnya saya adalah mahasiswa universitas negri , dan saya sudah mengalami Ujian Nasional (UN) sebanyak 3 kali.Pertama waktu saya duduk di Sekolah Dasar (SD) , kedua waktu saya duduk di Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan terakhir ketika saya duduk di Sekolah Menengah Pertama (SMA) dan kali merupakan tips dari saya agar kalian terutama siswa SD,SMP dan SMA agar lulus 100% Ujian Nasional.Inilah Tips dari saya yang sudah mengalami Ujian Nasional sebanyak 3 kali.

1.Berlatih soal-soal



Berlatih soal-soal 


Ya ini merupakan hal terpenting untuk lulus Ujian Nasional dengan sangat mudah.Jika kalian ingin tahu,saya adalah siswa pemalasa,rajin tidur di kelas,dan selalu menyontek ketika ulangan.Saya menyadari bahwa saat Ujian Nasional kalian diawasi oleh para guru yang mengajar sekolah lain dan jangan lupa pada CCTV.Jika kalian menyontek kalian akan mendapatkan hadiah yang sangat hebat yaitu daftar acara ( nama kalian akan dicatat dan akan mendapat nilai 0 ) dan kertas ujian kalian disita oleh pengawas.Saya mulai berlatih soal-soal yang diberikan oleh guru saya dan membeli buku soal-soal untuk mengadapi UN.Alhasil saya lulus Ujian Nasional sebanyak 3 kali.

2.Sebisa mungkin datangi Jam pelajaran khusus buat UN


Sebisa mungkin datangi Jam pelajaran khusus buat UN 

Jika kalian sudah sangat bingung untuk menjawab soal ,ini merupakan hal yang akan sangat membantu bagi kalian yang akan menghadapi Ujian Nasional.Jam pelajaran khusus untuk menghadapi UN ( berisi hanya pelajaran UN) akan sangat membantu karena hanya belajar pelajaran UN dan jika tidak mengerti soal kalian bisa bertanya kepada guru kalian.Soal-soal berasa mudah jika kalian menghadapi soal dengan tipe yang sama.

3.Giat membaca


Giat membaca 

Jika kalian hanyak belajar mengerjakan soal , soal yang anda kerjakan ( terutama pelaran hapalan ) kalian tidak akan medapatkan soal UN yang 100% mirip.Kalian harus giat membaca karena membaca dapat membantu anda untuk menjawab soal dengan mudah.Kita akan mendapatkan "sesuatu" didalam otak kita.Yang saya alami ketika mendapatkan soal hafalan,saya langsung menjawab dengan cepat karena saya sudah pernah membacanya.

4.Datang Tepat waktu



Ini merupakan tips selanjutnya dari saya agar 100% lulus UN.Sebelum mengerjakan Ujian Nasional kalian para siswa akan diberikan waktu sekitar 15 menit untuk melengkapi data diri pada kertas lembar jawaban.Ya, bisa kita pikirkan sendiri jika kalian telat datang pada ujian nasional kalian akan kehilangan waktu,waktu pada saat ujian nasional sangat amat penting karena dapat membuat anda tidak lulus Ujian Nasional.Nama saya hanya terdiri dari 5 Suku kata dan saya membutuhkan lebih dari 15 menit untuk melengkapi data diri saya di kertas lembar jawaban.So,pastikan kalian untuk tidak telat pada saat ujian nasional.

5.Gunakan Alat Tulis SNI


Gunakan Alat Tulis SNI 

Pastikan gunakan alat tulis SNI ,karena jika tidak menggunakan alat tulis SNI maka buletan hasil pensil anda tidak akan terbaca oleh komputer dan penghapusnya akan membuat kotoran di sekitar lembar jawaban anda.Pastikan untuk menggunakan alat tulis SNI 


6.Berdoa


Berdoa 

Tips ini sangat penting bagi saya, USAHA , KERJA KERAS , dan WAKTU kalian akan terbuang sia-sia jika tidak berdoa.Berdoa merupakan percakapan kita dengan Tuhan, Tuhan akan membuat kita untuk mengerjakan soal Ujian Nasional dengan tentram dan damai.

1 komentar:

  1. The 3D models of playing card from cardistry - Titanium Arts
    There's suppliers of metal a whole library titanium shaver of gold titanium different types of card games like the Four-Card Poker, columbia titanium Jokers and Spades, as well as an excellent garmin fenix 6x pro solar titanium selection of casino table

    BalasHapus